Disaat sobat sedang bekerja menjalankan program dan aplikasi secara bersamaan seperti winamp, photoshop, Microsoft word, atau aplikasi lainnya yang membutuhkan kapasitas memory yang besar dan tiba-tiba komputer sobat hang atau crash. Hal ini disebabkan karena kapasitas RAM-nya habis. RAM merupakan memory sementara yang biasa digunakan untuk menyimpan data sementara di komputer saat menjalankan insturksi–instruksi. Artinya data tersebut hanya bisa dilihat di layar monitor, namun belum disimpan kemedia penyimpanan, seperti hardisk, flashdisk, CD Room dan sebagainya.
Sebagai contoh, misalnya kalau sobat membuka Microsoft Word, maka Microsoft Word akan membutuhkan memory sementara sebesar 2,5 Mb berarti persediaan RAM yang ada tinggal (256-2,5MB = 253,5 Mb). Jika sobat membuka lagi satu aplikasi lagi photoshop kurang lebihnya = 93Mb, memory tinggal=160,5 Mb, dan selanjutnya kita tidak boleh membuka aplikasi lebih dari 160,5 Mb, kalau aplikasi yang dibukan melebihi 160,5 Mb, misal Windows Media Player, Corel Draw yang dibutuhkan adalah diatas 160,5 Mb, maka komputer akan hang, karena kebutuhan memory untuk running program tidak cukup. Untuk menambah kapasitas RAM biasanya sobat harus membeli RAM untuk tambahan, menjadi lebih besar. Tetapi terkadang RAM tertentu seperti DDR1 sangat mahal dibandingkan harga hardisk dengan jumlah kapasitas yang sama, misal 2GB flashdisk seharga Rp 80.000, sedangkan 2GB DDR1 kurang lebih Rp 388.000. Dalam hal ini tips memperbesar kapasitas RAM dengan FLASHDISK, dengan asumsi, bahwa flashdisk bisa berfungsi ganda, bisa untuk RAM juga bisa untuk menyimpan data. Semakin besar kapasitas flashdisk, maka semakin besar pula RAM yang bisa kita tambahkan. Untuk itu sobat membutuhkan software eBooster yang dapat di download di sini atau disini. Setelah selesai penginstallan, masukkan flashdisk ke dalam komputer. Setelah klik Ok pada proses install. Penasaran gimana cara meningkatkan kapasitas RAM, silahkan sobat bereksperimen. selamat mencoba.
Loading... » MY PROFIL Hay broo perkenalkan nama lengkapku Tajudin tapi teman" biasa memanggilku Thejo, Tapi terserah kamu manggil aku apa aja yang penting enak di dengar. hehehehe. Sebenarnya panggilan Thejo itu uda ga asing lagi kali ya, kan ada tu di nyanyian Thejo Surti yang vokalisnya Djambrut xixixixi... ARTIKEL |